Keutamaan Nabi Muhammad ﷺ (bag. 1)
Keutamaan Nabi Muhammad ﷺ (bag. 1) :
1. Nabi Muhammad SAW pada masa muda, sebelum masa kerasullan,telah mendapat gelar al-Amin oleh pemuka kaum Quraisy pada peristiwa peletakan Hajar Aswad (batu hitam) di Mekkah.
2. Nabi Muhammad SAW merupakan satu-satunya Rasul dan Nabi yang kewilayahannya meliputi seluruh dunia, sedangkan nabi/ rasul lain hanya wilayah tertentu saja.
3. Nabi Muhammad SAW tidak pernah dipanggil hanya namanya saja oleh Allah (اللّهُ) SWT seperti nabi-nabi lain, melainkan Nabi SAW dipanggil nama beliau dengan gelar-gelarnya, diantaranya: Thoha, Ya Muzammil, Ya Mudatsir, dan Yasin.
4. Nabi/ rasul lain hidup sejaman, semisal nabu Daud dan Sulaiman, Ibrahim dan Ismail. Sedangkan zaman Nabi Muhammad SAW, hanya Muhammad SAW saja, tidak ada rasul yang hidup sejaman dengan Muhammad.
Disarikan dari ceramah al-Habib Luthfi bin Yahya
Inframe :
🔸Habib Umar bin Hafidz-Yaman
🔸Habib Luthfi bin Yahya
🔸Habib Atthos bin Hafidz-kakak Habib Umar
(photo kisaran thn 2011, Kanzus Sholawat, Pekalongan)
🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸
Follow IG : @darulhasyimijogja
untuk update selanjutnya
🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸
اللهم صل وسلم وبارك على سيدنا محمد وعلى آله واصحابه اجمعين
🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸🔸
#HabibLuthfi #habibluthfibinyahya #habiblutfi #habibumarbinhafidz #darulmustofa #habibalialjufri #ahlulbayt #habibumar #habibmundzir #islam #sayyid #ustadzabdulsomad #sholawat #majelis#majelisrasulullahsaw #muslim #hijrah #sunnah#rasulullah #habib #ulama #waliyullah #aswaja #tareem#dakwah #ceramah #kajian #ahlulbait #habaib #kyai
Sumber: IG : @darulhasyimijogja
Komentar
Posting Komentar
Aku Suka Blog Anda